Memindahkan Folder AutoRecover pada Excel 2007


Aplikasi Microsoft Excel 2007 selalu menyimpian dokumen aktif yang sedang Anda buka di dlam sebuah file temporary. Gunanya adalah untuk proses recovery file jika dokumen yang Anda olah tiba-tiba bermasalah. Pada akhirnya, Anda pun terbebas untuk mengetik ulang seluruh dokumen tersebut.

TIPS > Dengan adanya file temporary tersebut, jika secara tiba-tiba dokumen yang Anda sedang olah mengalami masalah, dokumen tersebut dapat dikembalikan pada status terakhir. Dengan begitu, Anda tidak perlu takut kehilangan dokumen tersebut. Secara default, Excel 2007 akan menyimpan file temporary tersebut pada ke dalam direktory C:\\Dokuments and Setting\nama_user\Application Data\Microsoft\Excel. Mengingat pentingnya file temporary tersebut, sebaiknya pindahkan lokasi penyimpanannya ke direktori lain yang lebih aman.

Untuk Memindahkan folder tersebut ke lokasi yang diinginkan, terbilang mudah. Untuk itu, Anda dapat mengikuti beberapa langkah berikut ini. Pertama, klik tombol “Office” yang terletak di pojok kiri atas dari aplikasi Microsoft Excel 2007 dan pilih opsi “Excel Option”. Selanjutnya, pilih menu “Save” pada panel sebelah kiri dan pada panel sebelah kanan, tepatnya pada kolom “AutoRecover file location” Anda dapat mengubah lokasi file temporary tersebut ke lokasi yang menurut Anda aman dan mudah diingat. Terakhir jangan lupa klik tombol “OK” untuk menyimpan kofigurasi tersebut.

Selamat mencoba dan salam indanya berbagi

penyuX

About penyuX

Simple and Ra NeKo - nEkO.......! Engkau ingin mencapai kemuliaan dengan mudah Tentu saja engkau harus merasakan sengatan lebah Maka bersegeralah sebelum engkau tutup usiamu..! Dan ingatlah bahwa tidak ada kata untuk istirahat siang dan malam, Cepat dan bergegaslah, sebelum umurmu habis dan sebelum sejarah dicatat! Tidak ada yang abadi bersama siang dan malam. Jangan katakan : anak muda masih panjang jalanya Renungkanlah,berapa banyak anak muda yang telah kau kubur.

Posted on Januari 26, 2012, in Internet, Komputer, Public, Teknologi Informasi, Tips and trick, Tips-tips Sukses and tagged , , , , , , , , . Bookmark the permalink. Tinggalkan komentar.

Silahkan Tinggalkan Pesan...

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Gambar Twitter

You are commenting using your Twitter account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

%d blogger menyukai ini: